Pada tanggal 2 Maret 2023 Nata Academy berkunjung kerumah siap kerja, dalam rangka perjanjian kerjasama pelatihan pendidikan digital. Digenerasi saat ini, digitalisasi yang berbasis online sangat dibutuhkan bagi masyarakat Indonesia. Digital yang berbasis online dapat membantu dan mempermudah untuk melakukan akses tertentu.

Rumah siap kerja (RSK) adalah tempat bagi para anak muda untuk mendapatkan bimbingan karir, mencari informasi lowongan pekerjaan, pelatihan profesional dan pendidikan yang didukung dengan beragam fasilitas bagi anak muda.

Maka dari itu Nata Academy dan Rumah Siap Kerja hadir bertujuan untuk mengembangkan minat dan bakat dari masyarakat yang ada di Indonesia. Menurut Rizky Hidayat selaku Head Academy of Nata Academy: Pengembangan digital saat ini sangat meningkat, berharap semoga dengan adanya kerjasama ini dapat meningkatkan minat dan skill yang dimiliki oleh mahasiswa.

 

Kuliah nomor 1 multimedia di Jakarta Barat adalah Nata Academy Loh !!!

Di Nata Academy memiliki program studi seperti: Multimedia Creative Production, Pariwisata, Culinary, Bahasa, dan Digital Marketing. Pada program study Multimedia Creative Production memiliki 3 point, yaitu: social media specialist, content creator specialist, multimedia specialist. Sedangkan Pada program study Pariwisata, Culinary, Bahasa, dan Digital Marketing memiliki 3 point, yaitu: program pelatihan dan sertifikasi BNSP (Badan Nasional Sertifikasi Profesi) digital market, program pelatihan dan sertifikasi TOEFL, dan program workshop (Barista, Culinary Art, Baking Class, and Multimedia).