Pelatihan Singkat (Short Courses)

Selain memiliki program sertifikasi profesi perhotelan 1 tahun, Nata Center juga memiliki beberapa pelatihan singkat (short courses) beserta biaya dan detail informasinya sebagai berikut.

Barista Class

Dalam pelatihan Barista Class, Nata Center bekerjasama dengan tim BLOOM Coffee & Eatery sebagai instruktur program kami. Barista Class biasa diselenggarakan pada hari Sabtu dan selama 1 hari (Full Day Class). Pelatihan ini tidak hanya mengutamakan kepada pengetahuan praktik seperti Manual Brewing dan Latte Art tetapi juga pengetahuan secara teori mengenai Coffee Knowledge. Berikut untuk biaya dan monthly schedule dan Biaya tersebut sudah include dengan : e-certificate, bahan praktik, goodie bag, dan lunch.

No. Class Name Biaya Pelatihan Waktu Jumlah Peserta Schedule
1
Barista Class
*Rp 350.000 (khusus Pelajar dan Mahasiswa/i) - *Rp 450.000 (Umum)
1 Hari
Max. 10 Orang
April - Agustus - November
Collaboration With Schedule
Url https://ebu.co.id
September | Maret

Cruiseline Interview with Equinox Bahari Utama

Job Interview mengutamakan untuk bergabung atau bekerja dengan kapal pesiar yang diselenggarakan Nata Center bekerjasama dengan Manning Agent Equinox Bahari Utama. Tim Equinox Bahari Utama memiliki client kapal pesiar yaitu Royal Caribbean Cruise. Berikut untuk detail jadwal interview.

Cooking Class

Biaya dibawah ini sudah include dengan: e-certificate, goodie bag, lunch, bahan praktik dan recipe / buku modul. Khusus untuk pelatihan Full Cooking Class akan mendapatkan additional baju praktik (Chef Uniform).

No. Waktu Jenis Latihan Biaya Schedule
1
1 Hari
One Day Cooking Class (Min. 2 menu)
Rp 350.000,- (Pelajar) | Rp 450.000,- (Umum)
Januari | Februari | Mei | Juni | Juli
2
8 Hari
Full Cooking Class (Min. 12 menu)
Rp 10.000.000,- (Lebih dari 1) | Rp 16.000.000,- (Private)

Seminar dan Workshop

Biaya dibawah ini sudah include dengan: e-certificate, goodie bag, dan lunch.

No. Seminar Waktu Biaya Jumlah Peserta Schedule
1
Food Photography
1 Hari
Rp 200.000,-
Min. 10 Orang
Oktober
2
Blogger
1 Hari
Rp 350.000,-
Min. 10 Orang
Desember
WhatsApp
1